Universitas Muhammadiyah Tangerang telah membuka penerimaan mahasiswa baru untuk tahun akademik 2015-2016.
Pada tahun akademik 2015 ini, Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) tetap membuka pendaftaran tidak hanya bagi mahasiswa baru dari fresh graduate melainkan juga membuka pendaftaran bagi kelas karyawan maupun mahasiswa lanjutan dari program D3 atau sejenis, serta memberikan kesempatan bagi mahasiswa pindahan untuk melanjutkan studinya ke Fakultas dan Jurusan yang menjadi minatnya di UMT.
Fakultas yang tersedia di UMT pada tahun Akademik 2015-2016 ini, antara lain:
- Fakultas Kesehatan
- Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
- Fakultas Agama Islam
- Fakultas Ekonomi
- Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
- Fakultas Hukum
- Fakultas Teknik
- Fakultas Pariwisata & Industri Kreatif
Download Biaya Perkuliahan Universitas Muhammadiyah Tahun 2015-2016
Informasi lebih lanjut, silahkan langsung mengunjungi Kampus Universitas Muhammadiyah Tangerang yang berlokasi di Kawasan Pendidikan Cikokol:
JL Perintis Kemerdekaan I, No. 33, Cikokol, Kec. Tgr, 15118
(021) 5537198
advertisements
Apakah di UMT ada kelas Sabtu Minggu?
ReplyDeleteJUrusan IPS bisa tdak masuk keperawatan untuk tahun ajaran ini?
ReplyDeletemohon d update lg untuk 2016-2017 untuk kelas karyawannya ..
ReplyDeleteAdakah kelas karyawan untuk pekerja shift?
ReplyDeleteAdakah kelas karyawan untuk pekerja shift?
ReplyDeletemaaf , mohon di update lagi untuk tahun pendaftaran 2016 - 2017 untuk kelas karyawan, jurusan teknik. terima kasih banyak
ReplyDeleteUM Tangerang sudah saatnya merintis Program S3 ( Doktoral) atau merintis Fak Kedokteran. Mana yg lebih dahulu dapat dikerjakan, salah satu diantara dua hal tsb. Terimakasih.
ReplyDeleteTerimakasih gan atas infonya :)
ReplyDeleterajalistrik.com